RENCANA
PELAKSANAKAN PEMBELAJARAN
Satuan
Pendidikan : SEKOLAH
PANCASILA
Mata
Pelajaran Kelas/ Semester : IPA
Kelas/Semester : Semester 1
Topik :
Sistem Organisasi Kehidupan
Sub Topik :
Sel Sebagai Unit Struktural dan Fungsional Kehidupan
Alokasi
Waktu : 2 x
40 menit (1x tatap muka)
A. KOMPETENSI
DASAR
1.1. Mengagumi
keteraturan dan komplesitas ciptaan Tuhan tentang aspek fisik dan kimiawi,
kehidupan dalam ekosistem, dan peranan manusia
dalam lingkungan serta mewujudkannya dalam pengamalan ajaran agama yang
dianutnya
2.1.
Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; objektif;
jujur;teliti;cermat;
tekun; hati-hati;bertanggujawab;terbuka;kritis;kreatif;inovatif dan
peduli
lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari.
2.2. Menghargai kerja individu dan kelompok dalam
aktivitas sehari-hari sebagai wujud
implementasi
melaksanakan percobaan dan melapor hasil percobaan.
3.4.
Mendeskripsikan keragaman pada sistem organisasi kehidupan mulai tingkat
sel sampai
organisme, serta komposisi utama penyusun sel.
4.4.
Melakukan pengamatan dengan bantuan alat untuk menyelidiki struktur tumbuhan dan
hewan
4.5. Membuat dan menyajikan poster tentang sel dan
bagian-bagiannya.
B. TUJUAN
PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat menjelaskan perbedaan dua tipe sel
mahluk hidup yaitu prokariotik dan
eukariotik dan menyebutkan masing-masing contohnya
2. Siswa
dapat mengidentifikasi organel-organel
pada sel hewan dan tumbuhan, menyebutkan fungsinya dan mengetahui perbedaan
antara kedua jenis sel tersebut
3. Siswa
dapat menjelaskan bahwa sel meruapakan unit struktural dan fungsional kehidupan
4. Siswa
dapat mengembangkan rasa ingin tahu, teliti dan tekun melalui diskusi, kerja
kelompok, dan melakukan praktikum pengamatan sel tumbuhan dan hewan dengan
mikroskop
5. Siswa
dapat menunjukkan ketekunan, tanggung jawab, saling menghargai dalam kegiatan
belajar dan bekerja baik secara individu maupun berkelompok
6. Siswa dapat membuat model sel dari pebahan
yang ada di sekitar kita
C. INDIKATOR
1. Menjelaskan
perbedaan tipe sel prokariotik dan eukariotik
2. Menyebutkan
masing-masing contoh tipe sel prokariotik dan eukariotik
3. Mengidentifikasi
bagian-bagian (organel) sel hewan dan tumbuhan
4. Menyebutkan
masing-masing fungsi organel sel
5. Menyebutkan
perbedaan organel-organel sel tumbuhan dan hewan
6. Menjelaskan
bahwa sel sebagai unit sruktural dan fungsional kehidupan
7. Memiliki
rasa ingin tahu, teliti dan tekun melalui diskusi, kerja kelompok, dan
melakukan praktikum pengamatan sel tumbuhan dan hewan dengan mikroskop
8. Menunjukkan
ketekunan, tanggung jawab, saling menghargai dalam kegiatan
belajar dan bekerja baik
secara individu maupun berkelompok
9. Membuat
model sel dari pebahan yang ada di sekitar kita.
D. MATERI
Makhluk hidup ( organisme ) berdasarkan
penyusunnya dibedakan menjadi organisme uniseluler dan organisme multiseluler.
Organisme uniseluler yaitu organisme
yang tubuhnya hanya tersusun atas satu sel saja, misalnya bakteri, amoeba.
Sedangkan organisme multiseluler yaitu organisme yang tubuhnya memiliki banyak
sel seperti pada manusia, hewan dan tumbuhan tingkat tinggi.
Urutan sistem oganisasi makhluk hidup
adalah :
Sel Jaringan Organ Sistem organ Organisme/makhluk hidup
a. Sel
adalah
satuan terkecil penyusun makhluk hidup. Karena ukurannya yang sangat kecil
diperlukan mikroskop untuk melihatnya.
Bagian – bagian sel (organel sel )
yaitu :
1. Selaput/membran
sel, merupakan bagian sel terluar yang fungsinya sebagai pelindung bagian sel
yang ada di bawahnya juga sebagai pintu keluar masuk zat yang berasal dari
dalam maupun luar sel. Pada sel tumbuhan, membran sel akan dilapisi oleh
dinding sel.
2. Plasma
sel/protoplasma, merupakkan bagian sel yang berbentuk cairan. Jenisnya ada 2
yaitu nukleuplasma ( cairan yang berada di dalam inti sel ) dan sitoplasma (
cairan yang berada di luar inti sel ).
Di dalam sitoplasma terdapat
organel-organel sel seebagai berikut :
a. Mitokondria,
tempat terjadinya respirasi sel untuk meghasilkan energi
b. Retkulum
endoplasma, merupakan sistem membran yang menghubungkan membran inti dengan
membran sel. Berfungsi untuk menyusun dan menyalurkan zat – zat ke organel sel.
c. Ribosom,
tempat pembentukan protein.
d. Plastida,
merupakan organel yang mengandung pigmen tertentu, umumnya terdapat pada
seltumbuhan. Plastida yang memiliki klorofil disebut kloroplas.
e. Vakuola,
pada tumbuhan berfungsi untuk menyimpan makanan. Pada protozoa, terdapat dua
macam vakuola, yaitu vakuola makanan untuk mencerna makanan, dan vakuola
kontraktil untuk mengatur konsentrasi cairan dalam sel.
f. Badan
golgi, berfungsi untuk mengeluarkan zat dari dalam sel ( sekresi ). Pada
tumbuhan, organel ini disebut diktiosom.
g. Lisosom,
berfungsi untuk mencerna bagian sel yang rusak atau zat – zat asing yang masuk
ke dalam sel, karena organel ini berisi enzim pencernaan.
3. Inti
sel/nuleus, merupakan bagian terpenting sel karena sebagai pusat pengatur semua
kegiatan sel. Di dalam inti sel terdapat bagian yang bernama anak inti sel (
nukleolus ) yang banyak mengandung DNA.
4. Perbedaan
sel Hewan dan sel tumbuhan
No
|
Perbedaan
|
Sel Tumbuhan
|
Sel Hewan
|
1
|
Dinding sel
|
Ada
|
Tidak ada
|
2
|
Plastida
|
Ada
|
Tidak ada
|
3
|
Bentuk sel
|
Tetap
|
Tidak tetap
|
4
|
Mitokondria
|
Sedikit
|
Banyak
|
5
|
Vakuola
|
Sedikit, ukuran
besar
|
Banyak, ukuran kecil
|
E. PENDEKATAN
/STRATEGI/METODE
1.
Pendekatan :
Scientific
2.
Metode : Diskusi dan Eksperimen
3.
Model : Discovery Learning
F. MEDIA,
ALAT, DAN SUMBER PEMBELAJARAN
1. Media
: Laboratorium, Komputer, LCD
2. Alat
dan Bahan :
No
|
Jenis
|
Jumlah
|
1
|
Mikroskop
|
6
buah
|
2
|
Daun
tanaman Rhoe discolor atau umbi lapis bawang merah
|
6 lembar
|
3
|
Silet, pinset, pipet tetes,kaca preparat,
kaca penutup
|
6 set
|
4
|
Air bersih
|
6 gelas
|
5
|
Sendok es krem/ cotton bud untuk mengambil sel epitel pipi
|
6buah
|
3. Sumber
Belajar
a) Buku
IPA SMP kelas VII, Puskurbuk 2013
b) Lembar
Kerja Siswa tentang pengamatan sel tumbuhan dan Hewan
c) Gambar dalam Slide
G. KEGIATAN
PEMBELAJARAN
Kegiatan
|
Langkah-langkah Model Discovery
|
Deskripsi Kegiatan
|
Alokasi Waktu
|
Pendahuluan
|
Stimulasi
|
Pemusatan perhatian :
- Guru memperlihatkan beberapa kubus kecil yang ditata rapi dimasukkan ke dalam
kubus yang lebih besar, kemudian guru mengajukan pertanyaan seperti :
§ Apakah perumpamaan
kubus-kubus kecil dan kubus besar ini terhadap materi yang akan kita pelajari
hari ini?
- Guru memperlihatkan
sepotong batang kayu untuk kemudian dicubit atau ditekan dengan jari,
selajutnya mencubit/menekan lengan/tangan dan mengajukan pertanyaan :
§ Diantara kedua benda
yang dicubit/ditekan, mana yang lebih lentur?
|
10
menit
|
Kegiatan Inti
|
Pembahasan Tugas dan Identifikasi Masalah
Observasi
Pengumpulan data
Pengolahan data dan anlisis
Pembuktian
Kesimpulan
|
- Menyampaikan
informasi tentang Kegiatan yang akan dilakukan yaitu pengamatan sel tumbuhan
dan sel epitel pipi dengan mikroskop.
- Membagi siswa
menjadi 6 kelompok
- Diskusi kelompok
untuk mengkaji lembar kerja pengamatan sel tumbuhan (daun Rhoeo discolor /
umbi lapis bawang merah),kemudian
mengidentifikasi konsep yang harus diperoleh melalui percobaan.
- Melakukan percobaan
pengamatan sel tumbuhan dan sel epitel pipi menggunakan mikroskop
- Siswa mengamati
percobaan dan menggambar bentuk dan bagian-bagian yang tampak pada kedua sel tersebut pada kolom yang telah
disediakan pada lembar kerja.
- Menganalisis pada
preparat yang diamati atau gambar yang
telah dibuat untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
- Presentasi Hasil
pengamatan
- Diskusi membahas
bagian-bagian lain dan perbedaan dari sel tumbuhan dan sel epitel pipi yang
tidak tampak dalam pengamatan dengan menggunakan sumber belajar yang lain yaitu gambar pada slide
- Membuat kesimpulan
tentang bagian-bagian sel dan perbedaan antara sel tumbuhan dan hewan.
|
50 menit
|
Penutup
|
|
- Siswa dan guru
mereview hasil kegiatan pembelajaran
- Guru memberikan
penghargaan (misalnya pujian atau bentuk penghargaan lain yang relevan)
kepada kelompok yang berkinerja baik.
- Siswa menjawab kuis
tentang sel
- Pemberian tugas
membuat model sel hewan atau tumbuhan dengan bahan-bahan yang ada di sekitar
kita.
|
|
H . PENILAIAN
1. Metode
dan Bentuk Instrumen
Metode
|
Bentuk Instrumen
|
Ø Sikap
|
Ø Lembar Pengamatan
Sikap dan Rubrik
|
Ø Tes Unjuk Kerja
|
Ø Tes Penilaian Kinerja Cara membuat preparat
|
Ø Tes Tertulis
|
Ø Tes Uraian
|
2. Contoh
Instrumen
a. Lembar
pengamatan sikap
Lembar
pengamatan perilaku Ilmiah
No
|
Aspek yang dinilai
|
3
|
2
|
1
|
keterangan
|
1.
|
Rasa
ingin tahu (curiosity)
|
|
|
|
|
2.
|
Ketelitian
dan kehati-hatian dalam melakukan percobaan
|
|
|
|
|
3.
|
Ketekunan
dan tanggungjawab dalam belajar dan bekerja baik secara individu maupun
berkelompok
|
|
|
|
|
4.
|
Ketrampilan
berkomunikasi pada saat belajar
|
|
|
|
|
Rubrik
Penilaian Perilaku
No
|
Aspek yang
dinilai
|
Rubrik
|
1.
|
Menunjukkan
rasa ingin tahu
|
3: menunjukkan rasa ingin tahu yang besar,
antusias, aktif dalam kegiatan kelompokaktif dalam kegiatan
kelompok
2: menunjukkan rasa ingin tahu, namun tidak
terlalu antusias, dan baru terlibat aktif dalam kegiatan kelompok ketika
disuruh
1: tidak menunjukkan antusias dalam pengamatan,
sulit terlibat aktif dalam kegiatan kelompok walaupun telah didorong untuk
Terlibat
|
2
|
Ketelitian
dan hati-hati
|
3:mengamati hasil percobaan sesuai prosedur,
hati-hati dalam melakukan percobaan
2: mengamati hasil percobaan sesuai prosedur,
kurang hati-hati dalam
melakukan percobaan
1: tidak mengamati hasil percobaan sesuai
prosedur, kurang hati-hati dalam melakukan percobaan
|
3
|
Ketekunan
dan tanggung jawab dalam belajar dan bekerja baik secara individu maupun
berkelompok
|
3: tekun dalam menyesaikan tugas dengan hasil
terbaik yang bisa dilakukan, berupaya tepat waktu.
2: berupaya tepat waktu dalam menyelesaikan tugas,
namun belum menunjukkan upaya terbaiknya
1: tidak berupaya sungguh-sungguh dalam
menyelesaikan tugas, dan tugasnya
tidak selesai
|
4
|
Berkomunikasi
|
3: aktif dalam tanya jawab, dapat mengemukakan
gagasan atau ide,menghargai pendapat siswa lain
2: aktif dalam tanya jawab, tidak ikut
mengemukakan gagasan atauide, menghargai pendapat siswa lain
1: tidak aktif dalam tanya jawab, tidak ikut
mengemukakan gagasan atau ide, kurang
menghargai pendapat siswa lain
|
Lembar
Pengamatan Kegiatan Praktikum
Nama : .................................
Kelas : .................................
No
|
ASPEK KINERJA
YANG DIHARAPKAN
|
PENILAIAN
|
KETERANGAN
|
|
I
|
PERSIAPAN
|
YA
|
TIDAK
|
|
|
1. Menggunakan
jas laboratorium
|
|
|
|
|
2. Membawa
alat dan bahan praktikum
|
|
|
|
|
3. Membersihkan
alat-alat yang akan digunakan
|
|
|
|
|
4. Mengecek
kesiapan alat dan bahan
|
|
|
|
|
5. Membaca
Prosedur kerja
|
|
|
|
II
|
SELAMA KEGIATAN PRAKTIKUM
|
|
|
|
|
A. Menggunakan
Alat dan Bahan
|
|
|
|
|
1. Mengambil
bahan tidak berceceran
|
|
|
|
|
2. Mengambil
bahan sesuai kebutuhan
|
|
|
|
|
3. Mengoperasikan
alat dengan benar
|
|
|
|
|
4. Menggunakan
alat dan bahan sesuai prosedur
|
|
|
|
|
B. Sikap
|
|
|
|
|
1. Fokus
pada kegiatan praktikum
|
|
|
|
|
2. Aktif
dalam melakukan praktikum
|
|
|
|
|
3. Bekerja
sama dalam kelompok
|
|
|
|
III
|
KEGIATAN AKHIR PRAKTIKUM
|
|
|
|
|
1. Membersihkan
alat dengan baik
|
|
|
|
|
2. Membersihkan
meja praktikum
|
|
|
|
|
3. Mengembalikan
alat ke tempat semula
|
|
|
|
Lembar
pengamatan kegiatan melakukan pembedahan
Nama : .................................
Kelas : .................................
Judul Praktikum :
.................................
Berilah
tanda centang di bawah kolom skor :
3,
jika siswa melakukan aspek keterampilan
tepat
2,
jika siswa melakukan aspek keterampilan kurang tepat
1,
jika siswa melakukan aspek keterampilan tidak tepat
|
No
|
Aspek
Keterampilan
|
Jawaban
|
||
3
|
2
|
1
|
||
|
Persiapan
|
|
|
|
1
|
Membawa
bahan praktikum
|
|
|
|
2
|
Menyiapkan
alat praktikum
|
|
|
|
|
Pelaksanaan
|
|
|
|
3
|
Cara
menyayat daun atau umbi bawang merah
|
|
|
|
4
|
Cara
meletakkan sayatan pada kaca preparat
|
|
|
|
5
|
Cara
menutup preparat dengan kaca penutup
|
|
|
|
6
|
Mengamati
bagian-bagiab sel
|
|
|
|
7
|
Menggambar
|
|
|
|
|
Penyelesaian
|
|
|
|
10
|
Membersihkan
alat-alat
|
|
|
|
11
|
Menyimpan
alat-alat bedah ke tempat semula
|
|
|
|
Jumlah skor
|
|
H. Instrumen
Soal Pengetahuan
Soal Uraian :
1.
Apa yang kamu ketahui tentang
sel?
2. Sebutkan
bagian-bagian dari sel yang tampak pada pengamatan menggunakan mikroskop
sekolah?
3.
Sebutkan
organel-organel sel beserta fungsi yang
tidak tampak menggunakan
menggunakan mikroskop sekolah?
4.
Apakah sajakah
perbedaan antara sel tumbuhan dengan sel hewan
LEMBAR
KERJA SISWA (LKS)
MENGAMATI
SEL TUMBUHAN DAN HEWAN
A. Tujuan
Praktikum :
1.
Mengetahui bagian-bagian sel
2.
Mengetahui perbedaan
sel hewan dan sel tumbuhan
B. Alat
dan Bahan :
1.
Daun tanaman Rhoe
discolor atau umbi bawang merah
2.
Mikroskop lengkap
dengan gelas objek dan kaca penutup
3.
Perangkat
menyayat/memotong (silet/cuter,pinset)
4.
Pipet tetes
5.
Air bersih
6.
Sendok es krim/batang
cotton bud
7.
Epitel pipi manusia
C. Cara
Kerja :
1.
Membuat sayatan melintang daun Rhoe discolor
2.
Membuat sayatan umbi lapis bawang merah
3.
Letakkan sayatan
tersebut pada kaca objek, kemudian tetesi dengan air. Tutup
secara perlahan, jangan sampai terbentuk
gelembung udara!
4.
Amati bagian-bagian
yang tampak, gambar pada kolom yang telah disediakan!
5.
Beri keterangan pada
gambar sesuai dengan pengamatan!
6.
Disediakan charta/Slide
sel hewan dan tumbuhan yang lengkap dengan bagian-
bagiannya
7. Tulis
hasil pengamatan pada charta/slide perbedaan antara sel hewan dan
Tumbuhan
D. HASIL
PENGAMATAN
1. Pengamatan
sel
No
|
Gambar Hasil
Pengamatan
|
Keterangan
|
1
|
|
Sel daun Rhoe discolor
|
2.
|
|
Sel bawang merah
|
3
|
|
Sel epitel pipi
|
3. Tuliskan
perbedaan sel tumbuhan dan sel hewan!
No
|
Perbedaan
|
|
Sel Tumbuhan
|
Sel Hewan
|
|
|
|
|
E. KESIMPULAN
:
......................................................................................................................................
......................................................................................................................................
......................................................................................................................................
......................................................................................................................................
PROYEK
MEMBUAT MODEL SEL
A. Alat
dan Bahan :
·
Gabus/sterofom, tanah
liat atau lilin plastisin
·
Lem
·
Gunting/pisau kecil
·
Spidol warna/cat warna
B. CARA
KERJA :
1.
Bentuklah satu kelompok
yang beranggotakan 6 orang siswa, pilihlah
salah satu proyek yang akan kamu
kerjakan : membuat model sel
hewan atau sel tumbuhan!
2.
Bekerjalah dengan
kelompokmu untuk memilih bahan yang akan
dipergunakan untuk membuat model yang sesuai dengan pilihanmu
(tumbuhan/hewan)!
3.
Bentuk gabus/tanah
liat/lilin plastisin menjadi bentu model sel
hewan atau tumbuhan dan organelnyasesuai pilihan kelompok!
4.
Rakit model sel
tersebut lengkap dengan organel yang ada, beri
warna yang berbeda untuk setiap organel dengan spidol aatau cat
warna!
5. Beri
nomor atau nama tiap organel!
6. Laporkan
hasil pekerjaamu pada pertemuan berikutnya!
Jatibarang, Januari 2017
Mengetahui,
Kepala SMP Pancasila Guru
Mapel
H. Hasan, M.Pd Amalia
Ratnasari, S.Pd
NIP.- NIP.
-
itulah postingan RPP IPA Kelas 7 Semester 1 Bab Sistem Organisasi Kehidupan Kurtilas semoga bermanfaat |
No comments:
Post a Comment
PEDOMAN KOMENTAR
Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik.
Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Hargai pembaca lain dengan berbahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.
Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.