Saturday, March 11, 2017

RPP IPA Kelas 8 Semester 2 Bab Sifat Bahan dan Pemanfaatannya dalam Kehidupan Sehari-hari Kurtilas Terbaru



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan                  : SMP PANCASILA Jatibarang
Mata Pelajaran                       : Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA )
Kelas/Semester                       : VIII/1
Topik                                           : Sifat Bahan dan Pemanfaatannya dalam Kehidupan Sehari-hari
Alokasi Waktu                           : 10 x 40 menit ( 4 TM )

A. KOMPETENSI INTI
KI .1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI .2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,  gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI .3. Memahami pengetahuan(faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
KI .4. Mencoba, mengolah, danmenyajidalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,merangkai, memodifikasi,dan membuat )dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di  sekolah dan sumber lainyang sama dalam sudut pandang/teori

B. KOMPETENSI DASAR
3.3. Mendiskripsikan keteraturan sifat bahan dan pemanfaatannya dalam kehidupan sehari-hari, serta pengaruh pemanfaatan bahan tertentu terhadap kesehatan manusia.
3.3.1. Menyebutkan contoh-contoh bahan penyusun peralatan yang dipakai dalam kehidupan  sehari-hari
3.3.2. Menjelaskan sifat bahan serat
Indikator
3.3.3. Menjelaskan kegunaan bahan serat dalam kehidupan sehari-hari
3.3.4. Menjelaskan sifat bahan karet
3.3.5. Menjelaskan kegunaan bahan karet dalam kehidupan sehari-hari
3.3.6. Menjelaskan pengaruh pemanfaatan bahan karet terhadap kesehatan manusia.
3.3.7 Menjelaskan kegunaan bahan tanah liat dan keramik dalam kehidupan sehari-hari
3.3.8 Menjelaskan sifat bahan gelas
3.3.9 Menjelaskan kegunaan bahan gelas dalam kehidupan sehari-hari
3.3.10 Menjelaskan sifat bahan kayu
3.3.11 Menjelaskan kegunaan bahan kayu dalam kehidupan sehari-hari
      
        4.3. Melakukan penyelidikan tentang sifat-sifat bahan dan mengusulkan ide-ide pemanfaatan bahan berdasarkan sifatnya dalam kehidupan sehari-hari.
Indikator
4.3.1. Mengidentifikasi ciri-ciri serat melalui percobaan
4.3.2. Mengidentifikasi bahan karet alami dan buatan melalui tugas proyek

D. MATERI
     Pertemuan Pertama (Serat dan Karet)
     • Mengidentifikasi ciri-ciri serat
     • Mengidentifikasi bahan karet alami dan buatan

     Pertemuan Kedua (Tanah Liat dan Keramik)
    • Mengidentifikasi kualitas produk tanah liat

     Pertemuan Ketiga (Gelas dan Kayu)
     • Mengidentifikasi kepadatan kaca
     • Mengidentifikasi kekerasan kayu

     Pertemuan Keempat (Tes tulis)
    
E. KEGIATAN PEMBELAJARAN
    Pertemuan Pertama

Kegiatan
Langkah-langkah Model Discovery
Deskripsi Kegiatan
Alokasi Waktu
Pendahuluan
Menciptakan situasi (stimulasi )
Pemusatan perhatian peserta didik dengan cara:
1.      Guru memperlihatkan tayangan gambar tentang berbagai macam peralatan yang terbuat dari berbagai bahan
2.      Guru memancing peserta didik agar mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan tayangan.
3.      Guru melakukan apersepsi sesuai dengan tayangan.
4.      Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan cakupan materi
20 Menit
Inti
Pembahasan tugas dan identifikasi masalah






Observasi



Pengumpulan Data

Pengolahan Data dan analisis


Verifikasi






Generalisasi
·         Menyampaikan informasi tentang kegiatan yang akan dilakukan yaitu pengamatan bahan serat dan karet dengan metode pengamatan.
·         Membagi peserta didik menjadi 6 kelompok.
·         Diskusi kelompok untuk mengkaji LKS tentang bahan serat dan bahan karet.
Peserta didik secara berkelompok menyelidiki beberapa sifat sebelum dan setelah mendapatkan perlakuan pada bahan serat dan bahan karet.
Mencatat data hasil pengamatan pada kolom yang tersedia pada LKS tentang identifikasi serat
Menganalisis data dengan cara menjawab pertanyaan-pertanyaan yang ada pada LKS tentang identifikasi bahan serat
Presentasi hasil pengamatan  dan menyamakan persepsi yang ada pada buku sumber.
Diskusi tentang bahan serat dan karet berdasar hasil data pengamatan dan mencocokkan dengan konsep pada buku sumber
Membuat kesimpulan tentang bahan serat dan karet
Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok
40 Menit

Penutup

Peserta didik dan guru mereviu hasil kegiatan pembelajaran
Guru memberi penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja baik
Pemberian tugas mandiri
Membaca sub topik bahan tanah liat dan keramik
20 Menit






       Pertemuan Kedua
Kegiatan
Langkah-langkah Model Discovery
Deskripsi Kegiatan
Alokasi waktu
Pendahuluan
Menciptakan situasi (stimulasi)
Ø Menyiapkan peserta didik untuk belajar
Ø Guru melakukan pemusatan perhatian :
  • Guru memperlihatkan cangkir, piring, vas bunga
  • Guru mengajukan pertanyaan sbb:
“ Apakah kamu pernah berpikir berasal dari bahan apa barang-barang tersebut?
Ø Guru menyampaikan tujuan  dan manfaat mempelajari sifat dan kegunaan dari bahan tanah liat dan keramik
20 menit
Kegiatan inti
Pembahasan tugas dan identifikasi masalah



Observasi

Pengumpulan data





Pengolahan data   dan analisis






Verifikasi


Generalisasi
Ø  Menyampaikan informasi tentang kegiatan yang akan dilakukan yaitu mengidentifikasi kualitas produk tanah liat.
Ø Membagi peserta didik menjadi 4 kelompok
Ø Diskusi kelompok tentang jenis dan sifat bahan tanah liat dan keramik
Ø Melakukan percobaan identifikasi kualitas produk tanah liat
Ø Peserta didik mengidentifikasi satu-persatu sifat bahan dari tanah liat yang dibawa dengan cara mengetuk ketukkan barang- barang tersebut pelan-pelan, dan mencatat data pengamatan pada kolom yang tersedia di LKS
Ø Mengolah dan menganalisis data percobaan identifikasi kualitas produk tanah liat dengan cara menjawab pertanyaan-pertanyaan pada LKS
Ø Presentasi hasil percobaan
Ø Diskusi kualitas produk tanah liat berdasarkan data hasil percobaan  dan mencocokan dengan konsep pada buku sumber
Ø Membuat kesimpulan tentang kualitas produk bahan tanah liat
40 menit
Penutup

Ø Mereview hasil kegiatan pembelajaran
Ø Pemberian penghargaan kepada kelompok yang berkinerja baik
Ø Peserta didik menjawab kuis tentang produk tanah liat dalam kehidupan sehari-hari
Ø Pemberian tugas untuk mempelajari materi berikutnya yaitu bahan gelas dan kayu
20 menit

       Pertemuan Ketiga
Kegiatan
Langkah-Langkah Model Discovery
Deskripsi Kegiatan
Alokasi Waktu
Pendahuluan

Menciptakan Situasi (Stimulasi)
1.1.  Pemusatan perhatian : 
a. Guru  menunjukkan beberapa benda yang terbuatdari kaca dan kayu kepada siswa dan memancing respon siswa untuk mengajukan pertanyaan berkaitan dengan benda/gambar benda
b. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

10 mnt
Kegiatan Inti
2. Pembahasan
    Tugas dan
    Identifikasi
    Masalah




3. Observasi






4. Pengumpulan
    data





5.Pengolahan  data dan analisis



6. Verifikasi



2.1.Menyampaikan  informasi tentang kegiatan yang  akan dilakukanya yaitu eksperimen mengukur massa jenis pecahan kaca dan balok kayu
2.2.Membagi lembar kerja yang berisi petunjuk praktikum dan tabel pengamatan.  

3.1. Membagi siswa menjadi  kelompok-kelompok dengan anggota 4 – 5 anak
3.2. Peserta didik melakukan percobaan mengukur massa jenis sesuai petunjuk LKS
   
4.1. Menimbang massa pecahan kaca dan balok kayu serta volume pecahan kaca dan balok kayu
4.2. Siswa mencatat data yang diperoleh pada LKS yang tersedia


5.1. Diskusi kelompok untuk mengolah dan menganalisis hasil pengamatan   guna menjawab pertanyaan-pertanyaan pada LKS

6.1. Presentasi hasil observasi

6.2. Membuat kesimpulan tentang konsep lingkungan
80 mnt
Penutup
7. Generalisasi
7.1. Siswa dan guru mereview hasil kegiatan pembelajaran
7.2. Guru  memberikan penghargaan  (misalnya pujian atau bentuk penghargaan  lain  yang  relevan)  kepada kelompok yang berkinerja baik
7.3. Siswa menjawab kuis tentang konsep massa jenis dikaitkan dengan sifat kaca dan kayu
7.4. Pemberian tugas: Siswa mempelajari materi berikutnya
30 mnt

Pertemuan Keempat
Menegerjakan Soal Tes tulis

H.Penilaian, Pemebalajaran Remedial dan pengayaan
1. Jenis/teknik penilaian: tes tulis, pengamatan sikap, dan unjuk kerja
2. Bentuk instrumen: lembar tes tulis berbentuk essay dengan soal-soal yang dapat diambil di buku siswa atau dikembangkan oleh guru sendiri.Sikap dan keterampilan peserta didik dapat dinilai oleh guru selama proses pembelajaran
a.      Lembar pengamatan sikap.

 Lembar pengamatan sikap pada saat pengamatan
No
Nama Peserta Didik
Disiplin
Teliti
Kerja sama
Jumlah skor
1.





2.





3.





4






No
Nama Peserta Didik
Kerja sama
Santun
Proaktif
Jumlah skor
1.





2.





3.





4






Lembar pengamatan sikap pada saat Diskusi

  Cara pengisian lembar penilaian sikap adalah dengan memberikan skor pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan terhadap peserta didik selama kegiatan yaitu:
Skor 1 : jika tidak pernah berperilaku dalam kegiatan.
Skor 2 : jika kadang-kadang berperilaku dalam kegiatan
Skor 3 : jika sering berperilaku dalam kegiatan
Skor 4 : jika selalu berperilaku dalam kegiatan

 x 100     

Predikat
Nilai
Sangat Baik ( SB )
80 ≤ AB ≤ 100
Baik ( B )
70 ≤ AB ≤ 79
Cukup ( C )
60 ≤ AB ≤ 69
Kurang ( K )
< 60

b.      Lembar Pengamatan Keterampilan Praktikum

No
Nama Peserta Didik
Persiapan Pengamatan
Pelaksanaan Pengamatan
Kegiatan Akhir Pengamatan
Jumlah skor
1.





2.





3.





4





                                                                                              
Rubrik
No
Keterampilan yang dinilai
Skor
Rubrik
1.       
Persiapan Pengamatan(menyiapkan alat dan bahan)
40

30
20
10
Semua  alat dan bahan (9) tersedia dan siap pakai

Jika ada 7 alat/bahan dalam keadaan siap pakai
Jika ada 5 alat/bahan dalam keadaan siap pakai
Jika ada 3 alat/bahan dalam keadaan siap pakai
2
Pelaksanaan Pengamatan
60








50
40
30
20
Meraba potongan potongan bahan dengan benar
Memperhatikan permukaan
Meremas remas
Menarik bahan dengan memperhatikan elastisitas
Mencelupkan bahan dalam air
Menarik potongan bahan yang basah untuk melihat kekuatannya
Mencium bau setiap bahan setelah dibakar
Dengan benar
Jika 5 aspek tersedia
Jika 4 aspek tersedia
Jika 3 aspek tersedia
Jika 2 aspek tersedia


Mengukur volume karet gelang, dot bayi, penghapus karet, dan karet rambut warna sebelum dan sesudah dicelupkan dalam minyak tanah dengan benar
Mengukur volume 3 bahan sebelum dan sesudah dicelupkan dalam minyak tanah dengan benar
Mengukur volume 2 bahan sebelum dan sesudah dicelupkan dalam minyak tanah dengan benar
Mengukur volume 1 bahan sebelum dan sesudah dicelupkan dalam minyak tanah dengan benar


3
Kegiatan akhir

Membuang cairan dan bahan bahanyang sudah tidak dipakai ke tempat sampah
Membesihkan alat dengan baik
Membersihkan meja praktikum dengan baik.
Menyimpan ala dan bahan yang masih dipakai dengan baik.
Ada 3 aspek tersedia
Ada 2 aspek tersedia
Menyiapkan tugas proyek bagi peserta didik tentang materi bahan karet.


C, Instrumen Penilaian Pengetahuan
A. Soal pilihan ganda
1. Baju seragam bagi tenaga lapangan yang bekerja di terik matahari , banyak mengeluarkan    
    keringat, dan bekerja siang malam, maka diperlukan baju yang terbuat dari bahan ....
a. polyester                                    c. serat kapas
b. serat wool                                  d. serat nilon
2.Ban kendaraan yang beroperasi di hutan belantara , tanah rawa, jalannya berliku, memerlukan
   kekuatan ban yang tahan selip, tahan goresan dengan bebatuan, tahan terhadap tekanan  
   beban  yang berat. Ban kendaraan tersebut sangat cocok bila dibuat dari bahan ...
a. karet sintetis jenis NBR              c. karet sintetis jenis IIR
b. karet sintetis jenis CR                d. karet alami

3. Industri tenun di masyarakat peternak domba memproduksi baju hangat yang terbuat dari
    bahan bulu domba. Bahan tersebut merupakan ....
a. serat protein hewan                   c. wol dari protein tumbuhan
b. serat protein tumbuhan             d. kapas dari protein hewan
4. Aneka industri tekstil di masyarakat pedalaman umumnya jika membuat kostum budaya adat
    diwajibkan menggunakan bahan baku 100% dari serat alami. Serat tersebut berasal dari...
a. nilon, rambut, wool                                c. kapas, rambut, nilon
b. kapas, rambut, polyester                       d. kapas, rambut, wool
5. Baru baru ini ditemukan bahan serat dengan karakteristik lembut, mengkilat, tidak mudah
   kusut, kurang tahan terhadap sinar matahari, daya serap yang bagus, tidak mudah berjamur, 
   dan apabila dibakar berbau seperti rambut. Berdasarkan karakteristik tersebut, dapat disimpulkan bahwa bahan tersebut adalah...
a. serat sutera                                            c. serat linen
b. serat kapas                                             d. serat wool
Soal Uraian
1. Menurut kamu, lebih baik menggunakan karet alam atau karet sintetis bila ditinjau dari 
     ketersediaan bahannya
2. Menurut kamu, kombinasi bahan karet apakah yang bisa dipakai sehingga dapat menghasilkan  bahan baru yang memilikisifat lentur tetapi  kuat?
3. Jelaskan sifat sifat serat alami yang kamu ketahui!
4. Jelaskan sifat karet alami yang kamu ketahui!

Kunci Jawaban
A. soal Pilhan ganda
1. C
2. D
3. A
4. D
5. A
Skor maksimal : betul x 4 = 20
B. Uraian
1. karet alami, karena karet alami dapat diperbaharui sementara karet sintetis tidak
2. serat dan karet
3. kuat, padat, mudah kusut, dan tahan penyeterikaan
4. memiliki daya elastis tinggi, mudah pengolahannya, tidak mudah aus, dan tidak mudah panas

No
Uraian
Skor
1
Jika mampu menyebutkan jawaban secara benar dan urut
20
2
Jika mampu menjelaskan semua dengan benar
20
3
Jika mampu menyebutkan jawaban dengan benar
20
4
Jika mampu menyebutkan jawaban dengan benar
20
Total
80

             Nilai Akhir  = Skor Pilihan ganda + skor uraian =100.

G. MEDIA, ALAT, DAN SUMBER PEMBELAJARAN
            1. Media
                        a. Lap Top
                        b. LCD
            2. Alat dan bahan
                  Kain perca, lilin, korek api, gelang karet, karet penghapus, minyak tanah, gelas,air.
                                    produk tanah liat yang ada di sekitar kita seperti  cangkir, piring, vas bunga, pot  bunga  atau yang lain.Pecahan Gelas, Kayu, Neraca, Mistar,Gelas Ukur,Air
            3. Sumber Belajar
                        a. Buku IPA SMP Kelas VIII, Puskurbuk 2013
                        b. LKS

 Jatibarang, Juli 2017
Mengetahui,                                                                           
Kepala SMP Pancasila Jatibarang                                           Guru Mapel

itulah postingan RPP IPA Kelas 8 Semester 2 Bab Sifat Bahan dan Pemanfaatannya dalam Kehidupan Sehari-hari Kurtilas Terbaru semoga bermanfaat

No comments:

Post a Comment

PEDOMAN KOMENTAR
Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik.
Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Hargai pembaca lain dengan berbahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.

Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.